Kamis, 26 Januari 2017

Laporan Percobaan Tekanan Zat Cair Pada Kedalaman Tertentu

Laporan Percobaan Tekanan Zat Cair Pada Kedalaman Tertentu
Kelompok 1 :
  •  Desta Fitria (06)
  •  Keysa Afgrinadika Wibowo (10)
  •  Muhammad Hanif Mu’tashim (12)
  • Nafil ‘Irfani Hasanah (17)

Bahan dan Alat :
  1. Gelas kimia (2 buah)
  2. Pipa U atau selang berbentuk U
  3. Corong
  4. Air
  5. Minyak kelapa atau minyak goreng



Langkah kerja :
  1. Susunlah alat percobaan seperti pada gambar di bawah

  2. Ubahlah ketinggian corong yang terdapat pada gelas beaker sesuai dengan data kedalaman(h)
  3.  Amatilah selisih permukaan air (Δh) yang terdapat pada pipa U.
  4.  Lakukan percobaan ini dengan teliti dan cermat.


Hasil percobaan :
No
Kedalaman
Selisih Ketinggian (h) (cm)
Air
Minyak kelapa
1.
2 cm
2
2,6
2.
4 cm
4
4
3.
6 cm
5
4,9
4.
8 cm
7
6,6



Kesimpulan : Tekanan mempengaruhi berat dan volum. Udara menekan air di dalam tabung, akibatnya volume air bertambah dan tekanan udara berkurang

Tidak ada komentar:

Posting Komentar